BERITA

 
  • Proses penerimaan mahasiswa baru jalur SNMPTN sudah memasuki tahap registrasi. Yaitu mahasiswa yang berasal dari jalur bidikmisi maupun non-bidikmisi yang sebelumnya sudah diterima dan melakukan verifikasi.

    Tepatnya dimulai hari Senin tanggal 24/06/2014 bertempat di gedung registrasi Rektorat sayap timur para calon mahasiswa melakukan registrasi dengan didahului tes kesehatan dan selanjutnya akan mendapatkan kartu mahasiswa.

    ...

  • Selasa, 17/06/2014 Universitas Negeri Yogyakarta mempunyai dua kegiatan besar secara bersamaan. Pertama tes seleksi SBMPTN 2014 dan Verifikasi calon mahasiswa yang telah diterima melalui jalur SNMPTN 2014. Jalur SNMPTN adalah jalur seleksi calon mahasiswa melalui undangan dan atau berdasarkan prestasi siswa. SNMPTN terdiri dari dua jalur, yaitu bidikmisi dan non-bidikmisi. Mahasiswa bidikmisi adalah bagi mahasiswa yang diterima tanpa melalui...

  • Rabu, 11/06/2014 bertempat di ruang Limuny Lantai 2 UPT Puskom diselenggarakan koordinasi untuk persiapan verifikasi data mahasiswa baru yang telah diterima melalui jalur SNMPTN, baik yang jalur bidikmisi maupun non-bidikmisi. Koordinasi sekaligus pelatihan dalam melakukan verifikasi menggunakan aplikasi PMB UNY 2014 di pimpin langsung oleh tim PMB dari Universitas dan secara teknis ditangani oleh Tim PMB dari UPT Puskom.

    ...

  • Setelah beberapa hari yang lalu dilakukan migrasi data dari SIAKAD 2012 (versi lama) ke aplikasi SIAKAD 2013 (versi terbaru) kini saatnya dilakukan validasi data untuk memastikan semua data sudah dipindah dan sesuai dengan struktur sebelumnya.

    Untuk itu UPT Puskom memanggil seluruh kepala prodi setiap Fakultas dan didampingi oleh operator masing-masing program studi yang berjumlah 80 orang melakukan pengisian data SIAKAD 2013 terkait...

  • Jum`at, 6/6/2014 bertempat di ruang pelatihan UPT Puskom tepat pukul 10.00 WIB diadakan rapat koordinasi seluruh jajaran pegawai UPT Puskom.

    Rapat yang dipimpin langsung oleh Dr. Eko Marpanaji selaku Kepala UPT Puskom membahas beberapa program yang sangat mendesak untuk diselesaikan oleh Puskom.

    Dengan suasana santai seperti biasanya namun tidak mengurangi keseriusan peserta rapat dalam membahas beberapa point penting pada rapat...

  • UPT Pusat Komputer menyediakan layanan video live streaming baik untuk kegiatan langsung maupun kegiatan yang telah terekam sebelumnya. Dengan video live streaming suatu kegiatan dapat disiarkan melalui internet sehingga masyarakat luas dapat mengikuti kegiatan tersebut tanpa perlu hadir ditempat kegiatan.

    Untuk dapat melihat video live streaming, user cukup membuka website www.uny.ac.id. Di halaman...

Pages