- Pusat TIK Universitas Negeri Yogyakarta
- Kampus Karangmalang Yogyakarta 55281
- Telepon:
- +62 274 586168 ext 228
- +62 274 545097
- website : http://puskom.uny.ac.id
- e-mail: puskom at uny.ac.id
Peremajaan Jaringan Gedung Rektorat
Primary tabs
Submitted by roby on Fri, 2014-03-07 14:53

Seiring berjalannya waktu tentu saja kondisi perangkat apapun akan mengalami keausan. Tak terkecuali keberadaan hardware jaringan di gedung rektorat yang sudah cukup lama terpasang.
Demi mengikuti perkembangan teknologi dan memperbaiki performa jaringan yang ada maka perlu diadakannya peremajaan hardware secara bertahap.
Untuk mengawali kegiatan ini, maka switch jaringan terlebih dahulu dicopot dan diganti dengan hardware yang baru. Demi memanfaatkan siswa-siswa yang sedang melakukan PKL di Puskom UNY maka dimotori penanggung jawab jaringan Puskom Arif Kurniawan, ST mereka mulai memasang perangkat jaringan komputer yang baru.